Keanggotaan

 SELAMAT DATANG

PROSEDUR PENDAFTARAN ANGGOTA PGRI


A. REGISTRASI KARTU TANDA ANGGOTA DIGITAN (KTA Digital) 

  

    Silakan ikuti langkah-langkah berikut ini:

  1. Silakan mendaftar lewat website PGRI dengan menggunakan laptop:

       https://ktadigitalpgri.org/daftar     

     atau mendaftar HP Android dengan cara mendownload Aplikasi KTA Digital PGRI di Play Store melalui link berikut:

       https://play.google.com/store/apps/details?id=id.mcproject.ktadigipgri

       Lakukan pendaftaran di aplikasi ini dengan mengisi biodata lengkap. Siapkan email aktif, file foto, 

       KTP, dan data pribadi untuk melengkapi data pendaftaran. 

       Catat username dan password saat pendaftaran agar tidak lupa.


 2.  Setelah berhasil mendaftar, calon anggota menyelesaikan administrasi: 

      - Biaya Pendaftaran Baru dan Cetak Kartu: Rp. 50.000,-

      - Iuran anggota selama 1 tahun (@ Rp. 8.000,- per bulan): Rp. 96.000,-

        Total biaya anggota baru: Rp. 146.000,-

 3.  Bukti pelunasan anggota baru dikirim ke Admin Sekretariat, WA: 0821-7714-1202 (Ibu Sapitri)

      Selanjutnya akan dilakukan verifikasi dan persetujuan oleh admin PGRI di Cabang/Kabupaten. 

 4.  Bila poin 1, 2 dan 3 sudah terpenuhi, maka keanggotaan PGRI sudah syah dan aktif. 

      KTA Digital akan dikirimkan pada anggota baru.

 5.  Bagi Guru PNS yang membayar iuran lewat pemotongan gaji di Diknas, pembuatan KTA Digital PGRI Gratis.

      Anggota lama cukup membayar biaya Cetak Kartu Digital saja. Bila tidak mau cetak kartu, 

     tidak dikenakan biaya. Silakan untuk Guru PNS, anggota lama PGRI untuk mendaftarkan KTA Digital 

     di Aplikasi, dan segera konfirmasi ke Admin Sekretariat PGRI.


     REKENING PGRI KAB. OKU

     Untuk transfer iuran PGRI, silakan ke rekening Operator PGRI berikut ini. 

     No. Rek    : 14109015631

     Nama Rek: Sapitri Wulandari

     Bank Sumselbabel


Mohon perhatian!

Semua kolom isian data yang tersedia dalam formulir, harap diisi dengan benar dan sesuai dengan keadaan yang sesungguhnya. Data yang telah diisi akan tersimpan sebagai informasi permanen dalam database untuk anggota bersangkutan. Bila terjadi kesalahan entri data untuk REGISTRASI ANGGOTA BARU, atau dengan sengaja memasukkan data yang tidak benar, dapat berakibat pembatalan atau penghapusan status keanggotaan setelah dilakukan verifikasi oleh Petugas Administrasi PGRI.

Apabila terjadi permasalahan registrasi, update data ataupun mutasi data dapat menghubungi petugas admin keanggotaan PGRI di daerah tempat tugas/tempat terdaftar sebagai anggota atau mengirimkan email ke Support Sistem Informasi Keanggotaan Pengurus Cabang PGRI OKU (pgri.kaboku@gmail.com) atau WA 0821-7714-1202  SAFITRI WULANDARI.


Terima kasih atas perhatiannya dan selamat berjuang bersama Organisasi Profesi Guru PGRI.

Hidup Guru…!!! Hidup PGRI…!!! Solidaritas, Yes…!!!

 









Tidak ada komentar:

Posting Komentar